Berita dan Informasi
Studi Komparasi Bappeda Kab. Pati ke Barenlitbangda Kab. Semarang
Dalam rangka pelaksanaan Rencana Penanggulangan Kemiskinan Daerah (RKPD) Kabupaten Pati. Bappeda Kabupaten Pati melakukan studi komparasi / sharing penyusunan RKPD di Kabupaten Semarang. Dilaksanakan pada Hari Rabu, Tanggal 07 Juni 2023.